Search This Blog

Hexatar - Make your own cartoon picture

07 May 2007

Gosip Bergabungnya Microsoft & Yahoo!

Gosip ini cukup ramai didiskusikan secara online setelah muncul di NY Post. Tapi memang harus diakui sulit sekali membayangkan apa yang akan terjadi setelah mereka bergabung. Mampukah melawan potensi berkembangnya Google? Sudah terlalu banyak kisah kegagalan merger raksasa sebelum ini. AOL dan Time Warner, HP dan Compaq, keduanya di bisnis IT, jangan lupa juga Daimler Benz dan Chrysler. Diatas kertas, angka-angka fantastis bisa dengan gampang muncul. A combined MSFT/YHOO would have 38% of US search share (vs. GOOG 48%), 27% worldwide (vs. GOOG 66%), 12% of US total page views (vs. GOOG 3%), and 19% of US total minutes (vs GOOG 3%). Tapi bagaimana operasionalisasi penggabungan nantinya?


2 comments:

Arif Sukoco said...

Emang sih ini berita udah lama dan udah basi buat dikomentarin kali, soalnya udah dibantah dan terbukti cuma rumor. Tapi kalo dilihat dari dalam, MS sendiri aja, seperti banyak perusahaan raksasa lain saya rasa, banyak sekali terdapat proyek yang overlapping. Di divisi ini bikin produk satu, di divisi lain bikin proyek yang mirip, dan hasilnya adalah pembuangan duit skala besar. Itu baru di dalam, belum kalau ada akuisisi, wah berlipat-lipat overlapping nya. Kalau merger raksasa dengan perusahaan yang bisnisnya overlap hampir 100% dengan MSN, wah nggak kebayang deh berapa banyak duit yang kebuang cuma buat nge-kill proyek-proyek yang overlapping.

Web Admin said...

komentar arif diatas itu bener2 insider informationa loh... ybs kerja di markasnya microsoft di redmond, jadi infonya pasti lumayan valid. memang miris juga memikirkan begitu banyak merger yg ternyata hanya berujung penghamburan biaya. yah... kalo banyak duit emang begitu kali ya?

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...